Lompat ke isi

Pepagan

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Kulit kayu Juniperus phoenicea

Pepagan atau kulit kayu adalah lapisan terluar batang dan akar tumbuhan berkayu. Dalam istilah teknis, pepagan merujuk pada seluruh bagian di luar jaringan kambium. Pepagan menutupi kayu dan terdiri atas bagian dalam dan luar. Bagian dalam, yang pada batang dewasa merupakan jaringan hidup, termasuk daerah terdalam periderm. Lapisan luar pada tangkai tua termasuk jaringan permukaan tangkai yang mati, bersama dengan bagian-bagian periderm terdalam dan seluruh jaringan di sisi luar periderm. Lapisan luar pada pohon juga disebut rhitidoma.

Produk-produk yang digunakan orang yang berasal dari pepagan termasuk

Keranjang angkut ini menggunakan tali dari pepagan torap

Lihat pula

[sunting | sunting sumber]