Lompat ke isi

Koda (musik)

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Koda dari Sonata Piano No. 7 dalam C mayor, K. 309, I, mm. 152–155 oleh MozartPlay[1]

Dalam musik, koda (pelafalan [ˈkoːda]; Italia for 'ekor'; jamak code) adalah sebuah bagian musik yang mengarahkan suatu lagu (atau gerakan) untuk berakhir. Koda dapat berwujud sederhana sebagai beberapa birama, atau berwujud kompleks sebagai sebagai satu bagian penuh.[2]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ Benward & Saker (2009), p.151.
  2. ^ Benward & Saker (2009). Music in Theory and Practice: Volume II, p.355. Eighth Edition. ISBN 978-0-07-310188-0.