Wikikamus:Penjelasan tataletak entri
Tampilan
Untuk format kamus, silakan lihat Wiktionary:Format Kamus (Sejak Juni 2011) |
Petunjuk pengisian KamusWiki |
---|
Cara menuliskan bagian terjemahan | Penjelasan tataletak entri / Format Kamus | Templat-templat yang digunakan dalam Wikikamus |
Dalam KamusWiki perlu diatur tata-letak penulisan agar memiliki bentuk yang umum, baik dalam tampilan maupun dalam format suntingan agar mudah untuk diperbaiki, atau diberi tambahan oleh pengguna lain.
Silakan menjelajah halaman-halaman di Kata bahasa Indonesia untuk melihat contoh tataletak entri
- Jenis kata
- Artikel (contoh: the) - Umum dalam bahasa Eropa
- Adjektiva / Kata sifat (cepat)
- Adverbia / Kata keterangan (secepatnya)
- Konjungsi: Konjungsi berkoordinasi (dan), Konjungsi subordinat (karena)
- Interjeksi (wow, wah)
- Nomina (Kata Benda): Kata benda terhitung (rupiah, kursi), Kata benda massal (uang, kue)
- Angka: Angka kardinal (duabelas), Angka ordinal (keduabelas)
- Kata depan / Kata tempat / Preposisi (contoh:dari)
- Kata benda merek (Detik.com)
- Kata ganti orang / benda: Orang pertama (kami), Orang kedua (engkau), Orang ketiga (mereka), Kata ganti kepunyaan (nya), Kata ganti penunjuk (ini, itu)
- Verba: Verba transitif (membunuh), Verba kerja intransitif (meninggal), Pelengkap (berumah)
Beberapa templat dasar yang dapat Anda gunakan / ganti:
Daftar templat yang sering digunakan dan penjelasannya
Untuk kata: | Untuk frasa: | Lain-lain:
|
Petunjuk penggunaan:
- Templat di kolom pertama dan kedua wajib diberi parameter {{{1}}} berupa kode dua huruf bahasa (mis '{{-n-|id}}' untuk kata benda bahasa Indonesia)
- Untuk templat di kolom ketiga, khusunya {{-drv-}} dan {{-frasa-}} akan menampilkan dengan otomatis daftar kata turunan dan frasa yang mengandung kata tersebut (apabila ada)
- Untuk contoh penggunaan, silakan lihat contoh berikut