Lompat ke isi

Yu Mizushima

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Yu Mizushima (水島 裕)
LahirKenji Noda (野田 憲司, Noda Kenji)
18 Januari 1956 (umur 69)
Jepang Tokyo
PekerjaanSeiyū
Tahun aktif1972 - sekarang
IMDB: nm0594712 Facebook: yu.mizushima.10 X: goofyalice2013 Spotify: 46dZy1AX6jvXe3YdMfZBdZ Last fm: 水島裕 Musicbrainz: 0c1f8198-c690-40bb-99a5-3209a44a9e64 Discogs: 4107106 Allmusic: mn0001941115 Modifica els identificadors a Wikidata

Yu Mizushima (水島 裕, Mizushima Yū), terlahir sebagai Kenji Noda (野田 憲司, Noda Kenji) (lahir 18 Januari 1956) adalah seorang pengisi suara (seiyu) dan narator asal Jepang.

Peran sebagai pengisi suara dalam serial film laga di Sammo Hung versi sulih suara bahasa Jepang merupakan salah satu di antara peran-peran terbaik sepanjang kariernya. Selain itu, dia dikenal lewat suaranya sewaktu menjadi peran-peran dalam berbagai serial anime sebagai "Takeshi Yamato / Rainbowman" dalam Rainbowman, sebagai "Kentaro Go / Ragooru" dalam Voltus Lima, sebagai "Hikaru (Otasukeman #1)" dalam Otasukeman, sebagai "Mars / Takeru Myoujin" dalam serial Godmars, dan sebagai "Neithardt Müller" dalam Legend of the Galactic Heroes. Dia juga sering memainkan peran-peran kecil dalam tokusatsu sebagai "Elehung Kambou" dalam serial Super Sentai Juken Sentai Gekiranger.

Yu Mizushima sekarang berada di bawah manajemen artis Knott Communications.

Peran-peran penting

[sunting | sunting sumber]

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]
Didahului oleh:
suara orisinal
Suara di Sho Fukamachi
1986
Diteruskan oleh:
Takeshi Kusao