Lompat ke isi

Bonifasius Tampoi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Bonifasius Tampoi
Wakil Kepala Kepolisian Daerah Lampung
Masa jabatan
23 September 2016 – 25 Agustus 2017
Sebelum
Pendahulu
Krishna Murti
Pengganti
Petahana
Sebelum
Masa jabatan
5 Maret 2015 – 22 Juli 2016
Sebelum
Pendahulu
Winarno
Pengganti
Krishna Murti
Sebelum
Informasi pribadi
Lahir20 Januari 1960 (umur 64)
Kotamobagu, Sulawesi Utara
AlmamaterAkademi Kepolisian (1984)
Karier militer
Pihak Indonesia
Dinas/cabang Kepolisian Negara Republik Indonesia
Masa dinas1984–2018
Pangkat Brigadir Jenderal Polisi
SatuanBrigade Mobil
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Brigjen Pol. (Purn.) Drs. Bonifasius Tampoi (lahir 20 Januari 1960) adalah seorang Purnawirawan perwira tinggi Polri yang sebelumnya menjabat sebagai Wakil Ketua Bidang Akademik STIK Lemdiklat Polri.

Bonifasius, merupakan lulusan Akademi Kepolisian (Akpol) 1984. Sebelumnya, dia menjabat sebagai Wakapolda Lampung.

Riwayat Jabatan

[sunting | sunting sumber]
  • Kapolres Manggarai Polda NTT
  • Dirsamapta Polda Sulsel
  • Kasat III Pelopor Korbrimob Polri (2008)
  • Analis Kebijakan Madya Bidang Brimob Korbrimob Polri (2010)
  • Dirpamobvit Polda Papua[1] (2011)
  • Karoops Polda Papua (2011)
  • Irbidjemenopsnal I Itwil V Itwasum Polri (2013)
  • Wakapolda Lampung (2015)
  • Seslem Sespim Lemdiklat Polri[2] (2016)
  • Wakapolda Lampung (2016)
  • Waket Bidakademik STIK Lemdiklat Polri (2017)

Referensi

[sunting | sunting sumber]
Jabatan kepolisian
Didahului oleh:
Kombes. Pol. Krishna Murti
Wakil Kepala Kepolisian Daerah Lampung
2016–2017
Diteruskan oleh:
Kombes. Pol. Angesta Romano Yoyol
Didahului oleh:
Kombes. Pol. Winarno
Wakil Kepala Kepolisian Daerah Lampung
2015–2016
Diteruskan oleh:
Kombes. Pol. Krishna Murti