Bianji
Tampilan
Bianji | |||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Hanzi tradisional: | 辯機 | ||||||||
Hanzi sederhana: | 辨机 | ||||||||
|
Bianji (abad ke-7) adalah seorang biksu Buddha yang hidup pada zaman Dinasti Tang. Dia juga seorang penerjemah dan penulis kitab Catatan Tang Agung mengenai Xiyu. Tidak banyak yang diketahui tentang hidupnya, ia menerjemahkan beberapa kitab suci dan sutra Buddhis. Dia dieksekusi oleh Kaisar Taizong karena berselingkuh dengan putri kaisar Putri Gaoyang.
Referensi
[sunting | sunting sumber]- Zhang Xiuping et al. (1993). 100 Books That Influenced China: Da Tang Xiyu Ji. Nanning: Guangxi Renmin Press. ISBN 7-219-02339-1. p. 392-398.