Lompat ke isi

Halaman Utama

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Artikel pilihan

Sherlock Holmes Baffled

Sherlock Holmes Baffled adalah sebuah film bisu pendek Amerika Serikat yang dibuat pada tahun 1900 dengan sinematografi oleh Arthur Marvin. Film ini adalah film pertama yang diketahui menampilkan karakter Sherlock Holmes karya Arthur Conan Doyle, meskipun Holmes di film ini ditampilkan dalam bentuk yang berbeda dengan di film-film selanjutnya. Pada film ini, terlihat seorang pencuri yang bisa muncul dan menghilang dengan sesuka hati mencuri sekarung barang milik Sherlock Holmes. Pada tiap kesempatan, upaya Holmes untuk menggagalkan pencuri tersebut berakhir dengan kegagalan. Sherlock Holmes Baffled memiliki durasi 30 detik dan awalnya ditayangkan dengan mesin Mutoscope di arkade. Meskipun diproduksi pada tahun 1900, hak cipta film ini baru didaftarkan pada tahun 1903, dan informasi mengenai hak cipta tersebut dapat dijumpai di sejumlah cetakan film. Identitas dari aktor yang memerankan Holmes dan pencuri di film ini tidak diketahui. Telah dianggap hilang selama bertahun-tahun, film ini ditemukan kembali pada tahun 1968 dalam bentuk cetakan kertas di Perpustakaan Kongres Amerika Serikat. (Selengkapnya...)

Artikel pilihan sebelumnya: Genosida ArmeniaUmat Katolik MangaloreLittle Nemo (film 1911)

ArsipArtikel pilihan lainnya (DaftarSembarang)

Peristiwa terkini

Paus Fransiskus
Paus Fransiskus

Tahukah Anda

  • "... bahwa Muhammad Sangidu, Kepala Penghulu Kesultanan Yogyakarta ke-13, adalah orang yang mengusulkan nama Muhammadiyah kepada Ahmad Dahlan?"
  • "... bahwa Charles W. Peale, seorang seniman Amerika, menamai anak-anaknya dengan nama para seniman terkenal seperti Rembrandt, Titian, Rubens, dan Raphael?"
  • "... bahwa sekitar delapan ratus ribu hingga satu juta orang meninggal karena bunuh diri setiap tahun, sehingga bunuh diri menduduki posisi ke-10 sebagai penyebab kematian terbesar di dunia?"
  • "... bahwa Dinasti Han bertahan selama lebih dari empat abad, dan periode selama dinasti ini berkuasa dianggap sebagai zaman keemasan dalam sejarah Tiongkok?"

Tantangan kolaborasi

Kolaborasi artikel baru

Wikipedia membutuhkan artikel-artikel berikut. Mari bersama-sama merintisnya pada April 2025.

Tantangan kolaborasi
Hasil kolaborasi terbaru
Panduan menerjemahkan artikel · Arsip halaman yang telah dibuat

Hari ini dalam sejarah

28 April: Hari Peringatan Pekerja Internasional;

Tanggal lain: 27 April 28 April 29 April

Hari ini tanggal 28 April 2025 (UTC) – Muat ulang

Gambar pilihan

Animasi yang menggambarkan cara kerja motor DC (arus searah) sederhana.
Animasi yang menggambarkan cara kerja motor DC (arus searah) sederhana.
(ukuran asli: 518 × 487 piksel, 1.007 KB)

Oleh: MichaelFrey
Lisensi: CC BY-SA 3.0 Unported dan LDB GNU 1.2 atau lebih baru