Harris Riadi
Harris Riadi lahir tgl 30 September 1963 di Pekalongan, Jawa Tenggah.
Harris Riadi adalah seniman batik asal Pekalongan, Jawa Tengah yang telah memberikan warna baru pada dunia perbatikan di Indonesia.[1]
Harris adalah seniman batik asal Pekalongan, Jawa Tengah yang telah memberikan warna baru pada dunia perbatikan di Indonesia.[2]
Pendidikan
sunting- Akademi Seni Rupa Indonesia (tidak tamat)
Karis
sunting- Desainer Batik Keris, tahun 1983-1989
Penghargaan
sunting- Penghargaan Dewan Kesenian Jakarta atas Peran Serta dalam Pameran Lukisan Jakarta Biennale VI pada tahun 1985
- Juara II Lomba Desain batik Tingkat Provinsi jawa Tengah pada tahun 2001
- Juara Lomba Desain Batik Dekranasda Jateng 2003
- Penghargaan Khusus Wastra Waditra Nusantara pada Lomba Desain Batik, tahun 2007
Referensi
sunting- ^ https://www.merdeka.com/harris-riadi/profil/ Merdeka, Rica Nasa Qimala
- ^ Edj, ed. (8 Oktober 2009). "Harris, Mengolah Limbah Lewat Batik". Kompas.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2021-09-21. Diakses tanggal 2021-09-20.